SENANDUNG KECILKU
(Tien Kumalasari)
Hai senja,
kau datang ketika merah jingga mewarnai langit dibarat sana
ada senandung kecil berkumandang dari bibirku
indahnya panorama
sesaat aku melupakan letihku
dalam meniti hari bersama seonggok beban
tapi langkahku belumlah usai
dalam remang senja aku mengukir asa
yang akan terbentang esok hari
Haiii..
selamat malam
-----

Janganlah semua menjadi beban.
ReplyDeleteItu karunia Allah...
Nggih pak
DeleteSemoga asa yang terukir bisa tergapai..
ReplyDeleteAamiin Yaa Robbal'alamiin
DeleteMatur nuwun pak Djodhi
Malam mendung
ReplyDelete